Judul : Lirik Lagu Jakvegas - Menuntun Semesta
link : Lirik Lagu Jakvegas - Menuntun Semesta
Lirik Lagu Jakvegas - Menuntun Semesta
Jakvegas menyanyikan sebuah Lagu Pop Terbaru dengan judul Menuntun Semesta. Lagu ini merupakan sebuah lagu yang diciptakan oleh Bimo Sulaksono. Diproduksi oleh Afe Records, berikut ini Lirik Lagu Menuntun Semesta yang dinyanyikan oleh Jakvegas.
Penyanyi : Jakvegas
Ciptaan : Bimo Sulaksono
Rilis : Juni 2021
Produksi : Afe Records
Lirik Lagu Jakvegas – Menuntun Semesta
Tak ada yang pasti
Dihantui masa depan
Jujur kita hadapi
Di ketidak pastian
Disaat ku jatuh
Semakin kau mendekat
Jauhkan dari keraguan
Apa yang sedang terjadi
Di ketidakpastian
Tak ada kata tuk menyerah
Bila kita berserah pada yang kuasa
Semesta kan menuntun kita tuk capai bahagia
Larut dalam mimpi berhalusinasi
Ketakutan untuk menyerah
Apa yang kita jalani
Di ketidakpastian
Tak ada kata tuk menyerah
Bila kita berserah pada yang kuasa
Semesta kan menuntun kita tuk capai bahagia
Tuk capai bahagia
Tuk capai bahagia
Tak ada kata tuk menyerah
Bila kita berserah pada yang kuasa
Semesta kan menuntun kita tuk mencapai bahagia
Tak ada kata tuk menyerah
Bila kita berserah pada yang kuasa
Semesta kan menuntun kita tuk capai bahagia
Tuk capai bahagia
Disclaimer: All song lyrics and guitar chords on this website are sourced from the internet and can be distributed for the purposes of education and learning to play music especially playing guitar. If you find your content on this website please contact us immediately so we can delete it. Thanks.
Demikianlah Artikel Lirik Lagu Jakvegas - Menuntun Semesta
Anda sekarang membaca artikel Lirik Lagu Jakvegas - Menuntun Semesta dengan alamat link https://mymusiculture.blogspot.com/2021/06/lirik-lagu-jakvegas-menuntun-semesta.html