PKJ 85 - Terpancang Salib Di Bukit Gersang

PKJ 85 - Terpancang Salib Di Bukit Gersang - Hallo sahabat Musiculture, Pada artikel ini kamu akan mengetahui lebih banyak tentang PKJ 85 - Terpancang Salib Di Bukit Gersang, mengenai Artikel ABJAD T, Artikel Christian Music, Artikel PELENGKAP KIDUNG JEMAAT, Artikel PKJ - Sengsara Yesus dan Jumat Agung, Untuk lebih jelasnya simak ulasan lengkap dibawah ini.

Judul : PKJ 85 - Terpancang Salib Di Bukit Gersang
link : PKJ 85 - Terpancang Salib Di Bukit Gersang

Baca juga


PKJ 85 - Terpancang Salib Di Bukit Gersang

1.  Terpancang salib di bukit gersang,
pertanda siksa dan maut kejam.
Terpaku Kristus dikayu salib,
menanggung nista dan cela.
Reff:
Apa gerangan kesalahanNya,
sehingga darahNya tercurah?
Apa gerangan yang dilakukan,
sehingga mati disalib?

2.  KematianNya bukti kasihNya
bagi manusia yang berdosa,
dan kebangkitanNya anugerah
bagi seluruh dunia.
Reff:
Apa gerangan kesalahanNya,
sehingga darahNya tercurah?
Apa gerangan yang dilakukan,
sehingga mati disalib?


Demikianlah Artikel PKJ 85 - Terpancang Salib Di Bukit Gersang

Sekianlah artikel PKJ 85 - Terpancang Salib Di Bukit Gersang kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel PKJ 85 - Terpancang Salib Di Bukit Gersang dengan alamat link https://mymusiculture.blogspot.com/2013/01/pkj-85-terpancang-salib-di-bukit-gersang.html