Judul : NKB 97 - Roh Kudus, Ya, Turunlah
link : NKB 97 - Roh Kudus, Ya, Turunlah
NKB 97 - Roh Kudus, Ya, Turunlah
1. Roh Kudus, ya, turunlah dalam hati yang lemah;
Tolonglah yang miskin papa, yang celaka dan nestapa;
Juga kami yang lelah. Roh Kudus, ya, turunlah.
Tolonglah yang miskin papa, yang celaka dan nestapa;
Juga kami yang lelah. Roh Kudus, ya, turunlah.
2. Ya Penghibur yang benar dalam susah yang besar.
Dalam hidup, dalam mati, ‘Kau Penolong yang sejati.
‘Kau menghilangkan gentar, ya Penghibur yang benar.
Dalam hidup, dalam mati, ‘Kau Penolong yang sejati.
‘Kau menghilangkan gentar, ya Penghibur yang benar.
3. Kar’na nyala apiMu dan kuasa tanganMu,
kami tak gentar dan tahan penyerangan si pelawan.
Iman kami t’rus teguh kar’na nyala apiMu.
kami tak gentar dan tahan penyerangan si pelawan.
Iman kami t’rus teguh kar’na nyala apiMu.
4. Roh Kudus, ya turunlah dalam hati yang lemah;
curahkanlah atas kami pemberianMu yang suci,
dan sembuhkan dunia. Roh Kudus, ya, turunlah.
curahkanlah atas kami pemberianMu yang suci,
dan sembuhkan dunia. Roh Kudus, ya, turunlah.
Demikianlah Artikel NKB 97 - Roh Kudus, Ya, Turunlah
Sekianlah artikel NKB 97 - Roh Kudus, Ya, Turunlah kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel NKB 97 - Roh Kudus, Ya, Turunlah dengan alamat link https://mymusiculture.blogspot.com/2012/12/nkb-97-roh-kudus-ya-turunlah.html