KJ 389 - Besarlah Kasih Bapaku

KJ 389 - Besarlah Kasih Bapaku - Hallo sahabat Musiculture, Pada artikel ini kamu akan mengetahui lebih banyak tentang KJ 389 - Besarlah Kasih Bapaku, mengenai Artikel B, Artikel Christian Music, Artikel KIDUNG JEMAAT, Untuk lebih jelasnya simak ulasan lengkap dibawah ini.

Judul : KJ 389 - Besarlah Kasih Bapaku
link : KJ 389 - Besarlah Kasih Bapaku

Baca juga


KJ 389 - Besarlah Kasih Bapaku

1. Besarlah kasih Bapaku, selalu melingkupiku;
di mana-mana diriku diasuhNya.

2. Betapa kasihNya besar! Tak usah hatiku gentar,
'ku berbahagia benar, diasuhNya.

3. Ya Bapa, dalam kasihMu arahkan tiap langkahku;
'ku yakin Kau tetap teguh mengasuhku.

4. Ya Bapa, atas kasihMu yang s'lalu menaungiku,
kunaikkan t'rima kasihku kepadaMu.


Demikianlah Artikel KJ 389 - Besarlah Kasih Bapaku

Sekianlah artikel KJ 389 - Besarlah Kasih Bapaku kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel KJ 389 - Besarlah Kasih Bapaku dengan alamat link https://mymusiculture.blogspot.com/2011/12/kj-389-besarlah-kasih-bapaku.html

Related Posts :